Cari artikel

Jumat, 18 Desember 2009

PERLUNYA MENGAJARKAN ANAK DISIPLIN


seorang anak yang dibiarkan bertindak semaunya akan bisa merasa kehilangan pegangan untuk itulah perlunya diterapkan displin sejak dini.disiplin dalam artikata bukan terlalu mengekang, atau terlalu mengarahkan tindak tanduknya, kerana hal itu akan menghilangkan kemampuannya berinisiatif. displin disini maksudnya bersikap tegas(bukan berarti keras) dan mengarahkan anak pada hal-hal yang baik, hal ini diperlukan keseimbangan kita dalam menilai perilaku anak serta memberikan pedoman agar anak tidak terombang ambil tanpa arah dan tujuan.

membiasakan anak akan disiplin , meskipun mungkin pada saat diajarkan padanya tidak akan menyenangkann karena pasti mengurangi kebebasannya, dalam jangka panjang akan menguntungkan baginya. displin dapat merupakan langkah-langkah baik menuju kesejah teraan anak itu sendiri.

Tidak ada komentar: